Halo sobat kuliner di seluruh nusantara,bagaimana punya kabar,semoga sehat selalu,kali ini saya akan berbagi jus untuk kesehatan.jus apa saja yang akan saya bagikan,baca sampai selesai ya sobat kuliner,berikut sedikit penjelasan dari buah mangga,ternyata mempunyai khasiat untuk kesehatan pencernaan,waduh tapi saya punya penyakit maag,bagaimana itu? tidak usah kuatir tidak mangga saja kok yang harus kita buat jus,ada campuran yang wajib kita buat jus bersama mangga baca bahan cara membuatnya.
jus mangga,sirsak,pepaya
Bahan-bahan yang harus sobat kuliner persiapkan adalah sebagai berikut :
bahan-bahan yang harus dipersiapkan adalah sebagai berikut:
jus mangga,sirsak,pepaya
Bahan-bahan yang harus sobat kuliner persiapkan adalah sebagai berikut :
- 50 gram srikaya atau sirsak
- 50 gram pepaya atau bisa di tambahkan sesuai dengan selera
- 100 gram mangga
- ¾ gelas air matang,kalau bisa jangan gunakan air es,tapi kalau menggunakan esnya bisa
- 2 sendok makan sirup gula
- Es batu secukupnya
- potong kecil-kecil semua bahan buah yang tadi telah kita persiapkan lalu masukkan ke dalam blender.
- tambahkan air matang dan sirup gula. blender lagi hingga halus.
- selanjutnya siap di tuangkan ke dalam gelas
- sajikan bersama potongan es batu
bahan-bahan yang harus dipersiapkan adalah sebagai berikut:
- 100 gram buah naga putih,atau kalau ada yang berwarna merah,bisa di tambahkan sesuai dengan selera,sobat kuliner
- 50 gram saja sawo yang matang
- 4 sendok makan sirup gula,atau bisa di tambahkan
- ¾ gelas airyang sudah matang,bisa menggunakan air galon
- Es batu jika suka
- Masukkan buah naga, 3 sendok makan sirup gula, dan ½ gelas air putih ke dalam gelas blender,lakukan hingga bahan halus merata.setelah itu tuangkan ke dalam gelas jus yang telah di persiapkan.
- sekarang ke proses selanjutnya adalah campurkan buah sawo, 1 sendo makan sirup gula, dan 1/3 gelas air putih rebusan sendiri atau air galon lalu blender lagi sampai halus. Tuang di atas jus buah naga tadi.
- Anda bisa menambahkan es batu agar cita rasa jus buah lebih segar